Posts

Showing posts from November, 2021

Latihan Soal Pra PAS 1 tentang Perkawinan PNS

1.  Peraturan/dasar hukum perkawinan bagu seluruh warga negara dan penduduk Indonesia diatur dalam.... A.  Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 B. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 C. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1990 D. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 E. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2014 2. Dasar hukum perkawinan bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) adalah.... A. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 B. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 C.  Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1990 D. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 E. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2014 3. Suatu bentuk pola sosial yang disetujui oleh kedua belah pihak (pria dan wanita) sehingga mampu membentuk keluarga yang sah menurut agama dan legal di mata hukum merupakan definisi perkawinan menurut.... A. Kamus Besar Bahasa Indonesia B. Heriyanti C. Dunvall D. Miller E.  Maya 4. Pegawai Negeri Sipil yang akan melangsungkan perkawinan wajib mengirimkan laporan perkawinan secara tertulis kep...

HARI GURU NASIONAL KE 76 TAHUN 2021

 HARI GURU NASIONAL KE 76 TAHUN 2021 Link Twibbon silahkan klik Disini Link HUT PGR Ke 76 Klik Disini

Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil OTKP 12

 Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil Pemberhentian berarti pemutusan hubungan kerja antara pegawai/karyawan dengan suatu badan usaha atau pemerintah. Landasan Hukum UU No 1 Tahun 1969 tentang Pensiun Pegawai dan Pensiun Janda/Dudanya PNS Sebab-sebab pemberhentian 1. Pemutusan Hubungan Kerja di Perusahaan Pemutusan hubungan kerja karena keinginan pengusaha, antara lain : a. Pekerja tidak cakap dalam masa percobaan b. Adanya alasan-alasan mendesak c. Pekerja sering mangkir d. Pekerja ditahan oleh alat negara e. Pekerja dihukum oleh hakim f. Pekerja sering sakit g. Pekerja berusia lanjut Pemutusan hubungan kerja karena keinginan pekerja, disebabkan : a. pegawai tidak cocok dengan situasi dan kondisi perusahaan b. pegawai pindah karena mengikuti keluarga c. pegawai bekerja karena alasan mendesak Pemutusan hubungan kerja karena alasan lain a. pekerja meninggal dunia b. perjanjian kerja berakhir c. pekerjaan telah selesai 2. Pemberhentian Pegawai dalm Pemerintahan Landasan Hukum : Undang-...

Materi persiapan PAS 1 OTKP Kepegawaian Kelas 12

 KESEJAHTERAAN PEGAWAI Landasan Hukum UU No 8 Tahun 1974 Pasal 32 PP No 20 Tahun 2013 Tentang Perubahan atas PP No. 25 Tahun 1981 Tentang Asuransi Sosial PNS UU No. 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara UU No 8 Tahun 1974 Pasal 32 Untuk meningkatkan gairah kerja, diselenggarakan kesejahteraan pegawai negeri sipil PNS dan keluarganya pada waktu sakit atau melahirkan berhak memperoleh bantuan perawatan kesehatan PNS yang meninggal dunia, keluarganya berhak memperoleh bantuan Penyelenggaraan kesejahteraan yang dimaksud dalam ayat 1,2,3 diatur dan dibina oleh pemerintah UU No 5 Tahun 2014 Pasal 21 PNS berhak memperoleh : Gaji, tunjangan, dan fasilitas Cuti Jaminan Pensiun dan Jaminan Hari Tua Perlindungan Pengembangan kompetensi B. Tujuan Peningkatan Kesejahteraan Pegawai Memberikan ketenangan dan ketentraman baik kepada PNS maupun keluarganya Memberikan bantuan kepada PNS dan keluarganya baik material maupun spiritual Memberikan motivasi kepada PNS sehingga mampu melaksanakan tug...

Bahan Materi OTKP Kepegawan Kelas 11 untuk PAS semester 1

SISTEM ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN Sistem administrasi kepegawaian merupakan proses interaksi dari berbagai unsur yang saling berhubungan, maksudnya suatu kegiatan merupakan kelanjutan dari kegiatan sebelumnya.  Macam-macam Sistem Kepegawaian Negara 1. Integrated sistem adalah suatu sistem kepegawaian ketika manajemen kepegawaian mulai dari rekruitmen, penempatan, pengembangan, penilaian sampai dengan penggajian dan pensiun di tentukan oleh pusat. 2. Separated Sistem adalah suatu sistem kepegawaian ketika manajemen kepegawaian dari rekruitment sampai penggajian dan pensiun dilakukan oleh masing-masing daerah. 3. Unified Sistem adalah suatu sistem kepegawaian ketika manajemen kepegawaian dilakukan oleh suatu lembaga ditingkal nasional yang khusus dibentuk untuk keperluan itu. Sistem Pengangkatan Pegawai 1. Spoils Sistem Sistem kepegawaian yang paling tua dan sudah banyak negara yang tdk menggunakannya karena kurang memperhatikan faktor kecakapan yang sangat penting bagai tercapainya ef...