Latihan Soal Pra PAS 1 tentang Perkawinan PNS
1. Peraturan/dasar hukum perkawinan bagu seluruh warga negara dan penduduk Indonesia diatur dalam.... A. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 B. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 C. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1990 D. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 E. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2014 2. Dasar hukum perkawinan bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) adalah.... A. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 B. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 C. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1990 D. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 E. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2014 3. Suatu bentuk pola sosial yang disetujui oleh kedua belah pihak (pria dan wanita) sehingga mampu membentuk keluarga yang sah menurut agama dan legal di mata hukum merupakan definisi perkawinan menurut.... A. Kamus Besar Bahasa Indonesia B. Heriyanti C. Dunvall D. Miller E. Maya 4. Pegawai Negeri Sipil yang akan melangsungkan perkawinan wajib mengirimkan laporan perkawinan secara tertulis kep...